Ucapan Terima Kasih Kepada Bapak H. Sugianto Sabran, S.IP

0
76
Segenap Keluarga Besar Dinas Perkimtan Provinsi Kalimantan Tengah mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Bapak H. Sugianto Sabran, S.IP selaku Gubernur Kalimantan Tengah Masa Jabatan 2016-2021 dan 2021-2024.
Terima kasih atas segala dedikasi, kerja keras, serta komitmen yang telah diberikan dalam upaya memimpin, membangun dan memajukan Provinsi Kalimantan Tengah untuk mewujudkan Kalteng Makin BERKAH.